Tag: jelaskan pengertian teks debat

  • Pengertian Debat Menurut Para Ahli, Tujuan dan Manfaatnya

    Pengertian Debat Menurut Para Ahli, Tujuan dan Manfaatnya

    Pembahasan dan pertukaran pendapat mengenai suatu masalah atau isu dengan saling memberi alasan untuk mempertahankan pendapat masing-masing disebut dengan debat. Debat merupakan suatu kegiatan adu argumentasi antara dua belah pihak atau bisa lebih. Bisa dilakukan secara perseorangan maupuan kelompok. Debat dilakukan sebagai tindakan untuk mempertahankan pendapat dengan disertai argumen yang mendukung dan memperoleh kemenangan atas […]